HERALDMAKASSAR.com – Mantan Manteri Pertanian Amran Sulaiaman mendadak jadi petugas pengisian di SPBU Maros. Tingkahnya itu membuat heboh warga, terlebih karena Amran turun langsung mengisi premium di SPBU Butta Toa, Kabupaten Maros.
Aksi Amran yang menyita perhatian warga ini, ternyata dalam rangka bagi-bagi bensin ke warga. Jumlah yang dibagikan mencapai 20 ton atau 20.000 liter.
Amran menjelaskan, aksi pembagian bahan bakar minyak (BBM) ini sebagai wujud kepedulian untuk membantu masyarakat yang selama beberapa waktu terakhir, mengalami penurunan atau bahkan kehilangan penghasilan. Akibat adanya efek pandemi virus Corona (Covid-19).
“Ini salah satu niat saya untuk membantu warga di tengah Pandemi Covid-19 yang terjadi di Sulawesi Selatan,” tutur Amran Sulaiman.
Founder dan CEO kelompok bisnis Tiran Group ini melanjutkan, total BBM yang disiapkan untuk dibagi sebanyak 20 ton atau 20 ribu liter jenis premium.
(BP/HM)
an Manteri Pertanian Amran Sulaiaman mendadak jadi petugas pengisian di SPBU Maros. Tingkahnya itu membuat heboh warga, terlebih karena Amran turun langsung mengisi premium di SPBU Butta Toa, Kabupaten Maros.
Aksi Amran yang menyita perhatian warga ini, ternyata dalam rangka bagi-bagi bensin ke warga. Jumlah yang dibagikan mencapai 20 ton atau 20.000 liter.
Amran menjelaskan, aksi pembagian bahan bakar minyak (BBM) ini sebagai wujud kepedulian untuk membantu masyarakat yang selama beberapa waktu terakhir, mengalami penurunan atau bahkan kehilangan penghasilan. Akibat adanya efek pandemi virus Corona (Covid-19).
“Ini salah satu niat saya untuk membantu warga di tengah Pandemi Covid-19 yang terjadi di Sulawesi Selatan,” tutur Amran Sulaiman.
Founder dan CEO kelompok bisnis Tiran Group ini melanjutkan, total BBM yang disiapkan untuk dibagi sebanyak 20 ton atau 20 ribu liter jenis premium.
(BP/HM)